Sumber: Infobank
BEKERJA sama dengan PT Bank Papua, Infobank Institute mengadakan in-house training di Horison Ultima Entrop, Jayapura, pada 8-9 April 2025. Pelatihan ini bertujuan memberikan pemahaman tentang sistem Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) dalam skema pengelolaan keuangan daerah, termasuk pihakpihak terkait, proses pengajuan, mitigasi, dan pengawasannya.