Belum ada produk di keranjang belanja kamu

RIZKY TRIPUTRA

Kerentanan Tertanggung: Ujian Nyata Kehati-hatian Asuransi

PENULIS ADALAH ANGGOTA KOMUNITAS PENULIS ASURANSI INDONESIA (KUPASI).

Oleh

Insuran­ce Institute (CII), sebuah lembaga profesi global di Inggris yang menjadi rujukan standar etika, kompetensi, dan praktik industri asuransi internasional, telah menerbitkan panduan praktis Managing Customer Vulnerability in Insurance and Personal Finance pada 19 November 2025. Pandu­ an ini dirancang sebagai kerangka berpikir dalam menghadapi perubahan lanskap perlindungan konsumen (tertanggung, pemegang polis, dan penerima manfaat).

Rujukan ini menjadi relevan karena posisinya menjembatani tuntutan kebijakan publik yang termaktub dalam prinsip regu­lasi Consumer Duty dari Financial Conduct Authority (FCA) Inggris dan realitas operasional industri. Mela­lui panduan tersebut, CII mengajak industri melihat ulang apakah praktik asuransi yang secara teknis patuh benar-­benar memberikan perlindungan yang bermakna ketika tertanggung berada dalam kondisi paling lemah.

Lanjut baca artikel

Rekomendasi Terbaik

Mulai Berlangganan
Premium Infobank Digital

  • Akses ke Semua Artikel dari Semua Edisi Majalah Infobank

  • Baca Artikel & Majalah Tanpa Iklan

  • Kemudahan Akses di Berbagai Perangkat Web & Mobile

MULAI LANGGANAN

Beli majalah
Infobank Edisi Februari 2026

Rp 65.000

BELI