Infobank Edisi Januari 2026 Memperkuat Ketahanan Siber di Era Digital PERCEPATAN digitalisasi layanan keuangan makin nyata sejak pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19). Berbagai aktivitas yang sebelumnya mengandalkan interaksi f isik kini beralih ke platform digital, mulai dari transaksi perbankan hingga...
Infobank Edisi Januari 2026 Allianz Life Terdepan, Dibayangi Prudential & AIA Survei SLE 2026 untuk asuransi jiwa penyedia produk asuransi kesehatan menempatkan Allianz Life Indonesia sebagai peraih peringkat pertama dengan skor tertinggi di atas rata-rata industri, mengungguli Prudential Indonesia, AIA Indonesia,...
Infobank Edisi Januari 2026 SMBC Indonesia Kampiun, SeaBank & Bank Jago Tak Kalah Keren Dominasi SMBC Indonesia belum tergoyahkan. SeaBank sebagai new challenger tampil mengesankan. Bank Jago melengkapi persaingan ketat ini dengan kekuatan pada kepuasan dan kualitas layanan.
Infobank Edisi Januari 2026 BCA Syariah Jadi Bintang, Muamalat Stabil & BSN Siap Bersaing BCA Syariah kini duduk di kursi paling terhormat. Bank Muamalat stabil dengan performa layanan yang konsisten dan kuat. Sementara, BSN hadir sebagai pendatang baru yang kompetitif.
Infobank Edisi Januari 2026 Bank Sumsel Babel Juara Lagi, Bank Jakarta Rising Star Bank Sumsel Babel berhasil mempertahankan peringkat pertama berkat konsistensi kualitas layanan dan loyalitas nasabah. Bank Jakarta mencatatkan improvement signifikan dengan memelesat ke posisi kedua, sementara Bank Sulselbar tetap kokoh di...
Infobank Edisi Januari 2026 OCBC Paling Mengesankan, Permata Bank Mode Bertahan OCBC mencatat lonjakan paling mencolok dengan memelesat ke posisi puncak. Permata Bank konsisten bertahan di jajaran tiga besar. BSI kini di KBMI 3, menegaskan skala dan daya saingnya yang makin...
Infobank Edisi Januari 2026 BCA Terbaik di Liga Utama, Mandiri & BNI Juga Prima “Si Biru” BCA berada di puncak peringkat bank KBMI 4, disusul Bank Mandiri dan BNI. Sementara, BRI terlempar ke posisi keempat. Hasil ini menegaskan ketat dan dinamisnya persaingan kualitas layanan...
Infobank Edisi Januari 2026 Branded Customer Experience: Ketika Merek Tak Lagi Cukup Sekadar Janji Survei SLE 2026 menunjukkan bahwa di perbankan dan asuransi kesehatan, merek tak lagi cukup sebagai janji, tapi harus terasa nyata dalam pengalaman layanan. Meski kepuasan sudah cukup baik, tantangan ke...
Infobank Edisi Januari 2026 Kriminalisasi Kredit Macet: Wahai Bankir Himbara dan BPD, Stop Dulu Kucurkan Kredit! Pasal menguntungkan pihak lain menjadi teror dalam pemberian kredit. Mengapa OJK tidak hadir dalam kasus kriminalisasi kredit macet? Presiden harus turun tangan jika ingin ekonomi tumbuh dengan dorongan dari kredit....
Infobank Edisi Januari 2026 Awas, Kriminalisasi Kredit Macet di Tengah Risiko Fiskal dan Krisis Iklim 2026! Kalender 2026 masih akan diwarnai ketidakpastian ekonomi global, permintaan kredit yang lemah, dunia usaha ngos-ngosan karena permintaan pasar yang melemah. Para direksi BUMN masih rentan menghadapi kriminalisasi kebijakan bisnis setelah...