Infobank Edisi Oktober 2025 Mencari Ruang Tumbuh Lebih Kuat Likuiditas berlimpah ditambah penurunan suku bunga acuan diharapkan dapat mendongkrak laju kredit secara signifikan. Tapi, permintaan kredit yang belum kuat di tengah kondisi ekonomi yang tidak pasti menjadi tantangan utama....
Infobank Edisi Oktober 2025 Menimbang Realitas dan Harapan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2026 Perekonomian Indonesia memasuki titik krusial. Di satu sisi, stimulus fiskal, pemangkasan suku bunga, hingga strategi hilirisasi dan ketahanan pangan memberi harapan akan akselerasi pertumbuhan. Tapi, di lain sisi, ketidakpastian masih...
Infobank Edisi Oktober 2025 Ujian Fiskal di Tengah Keterbatasan Kemampuan fiskal yang terbatas di tengah perlambatan ekonomi menjadi ujian bagi pemerintah, termasuk Menkeu baru Purbaya Yudhi Sadewa. Belanja pemerintah dituntut lebih optimal dan terukur. Pemerintah harus mempunyai terobosan untuk...
Infobank Edisi Oktober 2025 Perempuan Mikrodeveloper: Celah antara Akses Kredit dan Janji 3 Juta Rumah Penulis adalah chief economist PT Crif Lembaga Informasi Keuangan (clik)
Infobank Edisi Oktober 2025 OCBC Perkuat Transformasi Layanan Cabang Dengan transformasi layanan, OCbC mengubah cabang tak sekadar menjadi tempat transaksi, tapi sebagai pusat interaksi dan pendampingan keuangan. Langkah ini dilakukan demi menjaga relevansi cabang di era digital sekaligus memperkuat...
Infobank Edisi Oktober 2025 Members Meeting Artajasa ATM Bersama 2025: Komitmen Memperkuat Kepercayaan Pelanggan & Publik dalam Mendukung Keamanan & Kenyamanan Transaksi Digital Members Meeting Artajasa AtM bersama 2025 diselenggarakan Artajasa sebagai wadah kolaborasi antarbank dalam memperkuat ekosistem pembayaran digital yang aman dan inklusif. Forum ini juga menjadi momentum untuk mengukuhkan komitmen seluruh...
Infobank Edisi Oktober 2025 Artajasa Apresiasi Perbankan Lewat ATM Bersama Award 2025 Artajasa memberikan penghargaan kepada anggota AtM bersama atas upaya meningkatkan layanan, mendukung inovasi digital, dan memperkuat peran jaringan pembayaran bagi masyarakat.
Infobank Edisi Oktober 2025 Menjaga Stabilitas Ekonomi di Era TUNA Dunia sekarang tengah merambah ke era tUNA dari era VUCA. era tUNA bisa dikatakan tingkat lanjut dari era VUCA, dimana turbulensi dan novelty (kebaruan) memperparah ketidakpastian geopolitik dan perekonomian global....
Infobank Edisi Oktober 2025 GAI dan Bank Run Penulis adalah honorable Faculty lembaga Pengembangan Perbankan indonesia (lPPI). tulisan ini merupakan Pendapat Pribadi.
Infobank Edisi Oktober 2025 Dana Melimpah tapi Belum Merata Era likuiditas ketat di perbankan sepertinya sudah berakhir. Penempatan dana pemerintah ditambah insentif likuiditas dari bank sentral membanjiri pasar. Tapi, distribusi likuiditas tidak merata. Masih ada bank yang likuiditasnya ketat.